Laman

Selasa, 27 Juli 2010

Satu

Assalamualaikum Wr Wb
Salam sejahtera untuk kita semua
halo rekan-rekan
discus pertama saya ini tentang MS. Paint, mungkin rekan-rekan bertanya kenapa harus paint??kenapa gak photoshop, corel draw, atau yang lebih keren lagi??
Baiklah, saya jawab, saya ingin rekan-rekan semua mengenal sesuatu dari dasarnya lebih dulu. Bukankah kalau sudah kenal dari awal akan terasa menyenangkan selanjutnya? setuju??

Okeh dimulai aja...
Paint merupakan aplikasi grafis yang sederhana buatan microsoft dan hampir selalu ada di setiap OS buatan Microsoft

Pertama kali yang harus dipelajari adalah layout dari paint itu sendiri serta bagaimana cara mengakses paint...

- Cara mengakses paint
klik kanan Start - All Program - Accessories - Paint
Cukup mudah kan...hheee...

Tampilan Layout Paint


Penjelasan:
Seperti halnya kebanyakan program Grafis Paint juga tidak jauh beda... Paint terdiri dari
- Main Menu / Menu Utama : yaitu menu yang dipakai sebagai akses utama dan terdiri dari sub menu seperti perintah save, open, save as, print preview, select all, dll...
- Tool Box / Tempat Peralatan Editing : berisi alat-alat yang digunakan untuk menggambar objek pada lembar kerja
- Color Pallete , merupakan kumpulan kotak - kotak warna yang digunakan untuk mengatur warna pada objek yang Anda buat.

Semoga bermanfaat...
(referensi: www.ilmugrafis.com)
Sekian dulu ya??
untuk latihannya
Rekan-rekan membuat suatu grafik (gambar) dalam paint bertemakan sekolah dan alam, format gambar bebas, nanti kirim ke destrega.rizki@yahoo.com
diantos ahh...??hhe
Masih kurang jelas, silahkan posting komentar di Postingan ini
jangan lupa follow ya...piece ah

0 Komentar:

Posting Komentar